Selasa, 16 Februari 2016

Menghilang

Aku tak mau bertanya lagi, tak ingin menampakkan diri.
Mungkin itu last time aku mau nongol di semua tempat.

Cukup menghilang dalam diam.
Daripada mengharapkan sebuah jawaban.
Toh aku ternyata salah.
Mengira semua tanya pasti akan ada penjawabnya.




0 komentar:

Posting Komentar